Outbound Team Building Hotel Grand Madani Mataram Lombok
Hotel Grand Madani
Outbound team building yang dilaksanakan oleh seluruh staf karyawan Hotel Grand Madani Mataram berlokasi di Camp site Teratai Outbound. Seluruh karyawan atau peserta sangat menikmati berbagai proses dan tantangan dalam mendapatkan Harta Karun. Pencarian Harta karun merupakan salah satu misi terakhir yang harus diselesaikan oleh semua peserta. Antusias peserta, team work dan juga kebersamaan baik dari General Manajer, dan juga owner berbaur menjadi satu untuk menjadikan team
madani lebih kompak dan berkembang kedepannya, melalui berbagai proses simulasi dalam aktifitas outbound.
Kegiatan outbound Hotel Grand Madani dilaksanakan dalam dua season. Season pertama dan season kedua. Setiap season berbagai tantangan dan misi berbeda, agar disetiap sesaon mendapatkan kesan dan pengalaman yang berbeda. Antusias dan juga kegembiraan semua peserta dalam melahap semua program yang sudah disediakan dengan rasa gembira dan tentunya feed back dalam dunia pekerjaan yang semoga dapat diaplikasikan